SMSRemote adalah aplikasi desktop untuk mengontrol komputer dan pararel port (LPT/DB25) melalui short message service (sms). Program ini dapat menjalankan perintah restart, shutdown, menghidupkan/mematikan relay yang terhubung ke paralel port, sesuai perintah sms yang dikirim oleh pengguna.
FASILITAS:
- Restart komputer terjadwal
- Shutdown komputer terjadwal
- SMS restart komputer
- SMS shutdown komputer
- SMS trigger switch/relay
- Autorun on startup
Developer: Jejakdigital
Download: SMSRemote