Awas! Produk Icom Palsu


Icom telah mengeluarkan peringatan kepada pelanggannya agar berhati-hati ketika membeli produk Icom yang ada di pasaran sehingga tidak memperoleh produk Icom palsu. Untuk menjamin keaslian produknya, Icom memberi label/stiker hologram 3D seperti berikut ini:

Beberapa model pemalsuan adalah sebagai berikut:
1. Pemalsuan produk Icom model terbaru. Misalnya: IC-V82, IC-V80(-T), IC-V80E, IC-U80, IC-U80L, IC-G80, IC-80FX, IC-2300H(-T), IC-M304. Jika membeli model ini pastikan terdapat label/stiker hologram tanda keaslian.

2. Pemalsuan produk Icom yang telah habis masa produksi (tidak diproduksi lagi/discontinued). Misalnya: IC-V8, IC-V85, IC-2200H. Seluruh model ini tidak diproduksi lagi. Belilah tipe terbaru IC-V80 atau IC-2300H yang telah dilengkapi label/stiker hologram keaslian.

3. Pemalsuan dengan merk Icom namun bukan produksi Icom. Misalnya: IC-V87, IC-V89, IC-UV91. Model ini 100% palsu, jangan dibeli.

Catatan:
Pemasangan label/stiker hologram sejak Oktober 2013.
Sumber:
3D GENUINE Icom Label
100% of ALL Icom radios are produced only at our factories in Japan

Iklan

1 thought on “Awas! Produk Icom Palsu

  1. PALING GAMPANG LAGI…STICKER SERIAL NUMBER UTK PRODUK ICOM ADALAH PUTIH BUKANNYA HITAM…DAN PRODUK ICOM PASTI MENYERTAKAN BARCODE dan NOMOR BARCODE HARUS SAMA UNTUK DIUNIT dan DI KEMASAN atau DOS

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.